Linux adalah salah satu sistem operasi yang paling banyak digunakan selain Windows dan MacOS, Berbabasis Open Source, Sistem Operasi ini memiliki beragam fitur menarik dan mudah dimodifikasi sehingga menjadi salah satu alasan kenapa hacker memilih Linux pada Windows.
Berikut adalah macam-macam perintah dasar Linux yang wajib kamu tahu saaat mempelajari atau mencoba sistem operasi Open Source Linux. Basic Commands Linux ini bekerja di hampir semua versi Linux, tentunya hal ini akan mempermudah kamu saat mencoba Linux.
1. pertama kalian login ke virtual box debian
2. mengganti user ID menjadi super user
perintah:su
3. mkdir untuk membuat direktori
Singkatan dari mkdir adalah (Make direktori)
perintah :mkdir
4. ls list daftar direktori(folder)
perintah :ls
5. cd mengubah direktori
singkatan dari cd adalah change direktori (folder)
perintah :cd
6. cetak nama direktori saat ini (folder)
singkatan pwd adalah print work direktori (folder)
perintah :pwd
7. touch untuk membuka file
perintah :touch namefile.txt
8. nano pengubah text
perintah :nano namefile.txt
9. tampilan pertama kosong
10. lalu kalian tambahkan tulisan apaan saja setelah itu kalian save dengan ctrl+x
11. setelah itu kalian ketik yes
12. lalu kita enter
13. cp copy file direktori
Perintah :cp wahyu.txt filebaru.doc
14. mv memindahkan file(mengganti nama folder) file
perintah :mv filebaru.doc
15. rm mengapus file atau direktori
Perintah :rm -r filebaru.doc
16. find mencari
find artinya mencari file
Perintah :find wahyu.txt
17. history
ini untuk mengetahui apa saja yang telah kalian cari
perintah :history
lalu kalau kalian ingin melihat history dari satu kalian tambahkan |more
kemudian muncul seperti ini
18. cat menyatukan file dan menampilkan dalam output standar
singkatan dari cat adalah seperti menampilkan file yang akan di tampilan berbasis text dan bisa juga menyatukan file menjadi 2 kalimat
perintah :cat wahhhyu.txt wahyuuu.txt
19. echo menampilkan teks
echo adalah menampilkan text yang kita tulis saat itu juga
perintah saya suka makan gorengan bakwan
20. wc untuk menampilkan bari, kata dan byte sebuah file
perintah :wahhhyu.txt
21.sort menyortir
mungkin ini sama yang itu menampilkan isi file
perintah :sort wahhhyu.txt
22. ps menampilkan snapshot saat ini
perinta :ps
23. who mengetahui siapa yang login
perintah :who
24.passwd update password
perintah :passwd
25. ls -al untuk mengecek hak
perintah :ls -as
26. chown mengganti pemilik file atau group
perintah :chowm
27. chmod mengganti file permission
perintah :chmod 777 wahhhyu.txt
28. date
menampilkan tanggal hari ini
perintah :date
29. uname
menampilkn versi kernel yang di pakai
perintah :uname
30. top
menampilkan semua proses yang berjalan, diurutkan dari proses yang paling besar. fungsinya sama seperti system monitor
perintah :top
akan muncul tampilan seperti ini
31. df
menampilkan ruang disk pada system
perintah :df
32. init 0
untuk memastikan mesin virtual mati
perintah :init0
maka mesin virtual akan mati seperti ini
33. init 6
untuk merestart virtual mesin
pertintah :init 6
maka mesin akan kerestart
34. clear
perintah :clear
maka akan muncul tampilan seperti ini
35. reboot
untuk merestart mesin
perintah :reboot
36. power off
untuk mematikan perintah shutdown
perintah :power off
37. cal
menampilkan kalender
perintah :cal
38. w
kita akan tahu info siapa saja yang sedang login dan apa saja yang sedang di kerjakan
perintah :w
39. last
akan menampilkan informasi terakhir siapa aja yang login di system dan terakhir kapan dia login
Perintah : last
40. users
daftar para pengguna yang sekarang ini login
perintah :users
41. umask
para pengguna menciptakan file tersembunyi
perintah :umask
42. time
program mengukur waktu running
perintah :time
43. cd..
untuk berpindah satu langkah ke folder sebelumnya
44. id
perintah id akan menampilkan data user dan group id real dari sebuah username
perintah :id
45. lspci
digunakan untuk melihat perangkat pci yang sedang terkoneksi di komputer
perintah :lspci
maka akan muncul tampilan seperti ini
46. px axu
dogunakan untuk melihat seluruh proses yang di jalankan
perintah :px axu
maka akan muncul tampilan seperti ini
47. free
digunakan untuk melihat free memory
perintah :free
48. what is
di gunakan untuk mencari perintah seperti kunci yang di cari
perintah :what is
49. apt-get install
digunakan untuk menginstal fitur atau lain sebagainya
perintah :apt-get install
50. help
digunakan untuk membantu kita dengan memperlihatkan informasi atau daftar perintah yang di dalam system
perintah :help
51. grep digunakan untuk menampilkan isi text tetapi hanya yang klian cari
perintah :grep name file.txt
0 komentar:
Posting Komentar